Perhatikan ayat al-Quran berikut:
“Dan apakah orang-orang yang kafir tidak
mengetahui bahwasanya langit dan bumi itu keduanya dahulu adalah suatu yang
padu, kemudian Kami pisahkan antara keduanya. Dan dari air Kami jadikan segala
sesuatu yang hidup. Maka mengapakah mereka tiada juga beriman?
(Al Qur’an 21:30)
Hanya
setelah perkembangan ilmu pengetahuan, sekarang kita mengetahui bahwa
sitoplasma, subtansi dasar cell nya terdiri atas 80% air. Penelitian modern juga telah
mengungkapkan bahwa kebanyakan organisme terdiri dari 50% air 90% dan bahwa
setiap entitas yang hidup membutuhkan air untuk keberadaannya. Apakah
mungkin 14 abad yang lalu manusia dapat menebak bahwa segala yang hidup terbuat
dari air? Selain itu, mungkinkah hal ini dibayangkan oleh manusia di padang pasir Arabia, di mana selalu
ada kelangkaan air?
Ayat
berikut mengacu pada penciptaan hewan dari air:
"Dan Allah telah
menciptakan setiap binatang dari air."
(Al Qur’an 24:45)
Ayat
berikut mengacu pada penciptaan manusia dari air:
"Dan Dialah yang telah
menciptakan manusia dari air: Kemudian telah Dia mendirikan hubungan keturunan
dan pernikahan: Sesungguuhnya Tuhanmu Maha kuasa Atas Segala Sesuatu."
(Al Qur’an 25:54)
Terjemahan buku The Qur'aan and Modern Science: Compatible or Incompatible karya Dr. Zakir Naik
Tidak ada komentar:
Posting Komentar